Langsung ke konten utama

Ini Prediksi Beckham soal Final Piala Dunia 2018

Moskow – Perhelatan Piala Dunia 2018 sudah berlangsung hampir sepekan. Terjadi beberapa kejutan dimana tim-tim besar dan unggulan harus gagal mengemas kemenangan pada laga perdananya.

Juara bertahan Jerman kalah 0-1 dari Meksiko. Lalu Argentina dan Brasil ditahan imbang oleh Islandia dan Swiss. Namun Uruguay dan tuan rumah Rusia sudah memastikan lolos ke 16 besar setelah mengemas kemenangan di dua laga pertama.

Sangat sulit sepertinya memprediksi siapa yang akan bisa terus melaju di turnamen ini. Namun legenda sepakbola Inggris, David Beckham sudah memiliki prediksi siapa yang akan bertarung di babak final, 15 Juli mendatang.

“Saya yakin Argentina akan menghadapi Inggris di babak final nanti,” ujar Beckham ketika menghadiri sebuah acara promosi di Tiongkok.

“Pilihan saya tentunya Inggris akan memenangkan kompetisi, tetapi itu karena kecintaan dan semangat saya kepada negara.”

Inggris yang menang 2-1 atas Tunisia pada laga perdana, belum pernah mencapai final Piala Dunia sejak tahun 1966. Sedangkan Argentina yang kesulitan melewati laga pembuka melawan Islandia, empat tahun lalu berhasil mencapai final meski kemudian dikalahkan Jerman.

Referensi:
http://www.beritasatu.com/satu/497647-ini-prediksi-beckham-soal-final-piala-dunia-2018.html




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Web Developer

Definisi Web developer adalah seseorang yang menciptakan aplikasi berbasis web dengan menggunakan bahasa pemrograman. Pada dasarnya, web developer membuat berbagai hal “terjadi” pada sebuah website. Peran web developer adalah sebagai penghubung dari semua sumber daya yang akan digunakan pada sebuah website, mulai dari pemanggilan database, membuat halaman website yang dinamis, hingga mengatur cara pengunjung untuk berinteraksi dengan elemen-elemen dari website tersebut. Seorang web developer yang handal akan terbiasa dengan bahasa pemrograman, baik itu di sisi server ( server-side scripting ) maupun disisi client ( client-side scripting ). Dan jangan lupa dengan aspek database yang akan digunakan. Berikut adalah bagian aplikasi yang harus dipahami oleh seorang web developer. • Client-side: JavaScript • Server side: ASP, ASP.NET, Java, Perl, PHP, Python, Ruby, dsb. • Databases: MySQL, Oracle, dsb. Aspek tampilan menjadi sisi yang agak “terpinggirkan” oleh web developer. Pad...

Koleksi foto-foto teteh Nike Ardilla Part 2

Halo semuanya, selamat sore. Maaf, belakangan ini, saya lagi sibuk urusin kerjaan di kantor. Oke, saya akan share foto-foto teh Nike yang aku punya ya. Silahkan di-download sendiri fotonya dari blogger saya. Terima kasih.

Cabang-cabang Kampus Gunadarma

Berikut ini cabang-cabang kampus Universitas Gunadarma yang ada di Indonesia: #Jakarta 1. Gunadarma Kode A - Alamat: Jalan Kenari 3 Nomor. 33, Kelurahan Kenari, Kelurahan Senen, Jakarta Pusat - Wilayah: Kenari, Jakarta Pusat, DKI Jakarta - Telepon: (021) 31930220, (021) 31930226 2. Gunadarma B - Alamat: Jalan Salemba Bluntas Nomor. 2, Kelurahan Paseban, Kelurahan Senen, Jakarta Pusat - Wilayah: Salemba, Jakarta Pusat, DKI Jakarta - Telepon: (021) 31902332 3. Gunadarma C - Alamat: Jalan Salemba Raya Nomor. 53, Kelurahan Paseban, Kelurahan Senen, Jakarta Pusat - Wilayah: Salemba, Jakarta Pusat, DKI Jakarta - Telepon: (021) 3906518, (021) 3150941 4. Gunadarma H2 - Alamat: Jalan Tahi Bonar Simatupang Kavling. 38, Kelurahan Cipete Selatan, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan, DKI Jakarta - Wilayah: Simatupang, Jakarta Selatan - Telepon: (021) 7801923 5. Gunadarma J5 - Alamat: Jalan Sentra Primer Baru Timur (Tol Cakung), Kelurahan Pulogebang, Kecamatan Cakung, Jakarta Tim...